Dalam meningkatkan kemampuan siswa SMK, Siswa diajarkan menggunakan komputer dengan baik dan meningkatkan Kompetensi siswa secara mandiri
PEMBELAJARAN DARING DENGAN MENGGUNAKAN GOOGLE MEET
Pada ajaran Baru Tahun Pelajaran 2021/2022 Guru - Guru masih tetap melaksanakan KBM secara daring kepada siswa karna masih adanya covid-19 dan sesuai perintah Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Utara,
SMKS EKA PRASETYA MEDAN melaksanakan KBM setiap harinya secara Daring dan Luring, bagi yang Daring melaksanakan KBM secara Online di rumah - masing - masing dan dapat juga dilakukan pembelajaran Tatap muka secara Online dengan menggunakan Google Meet sedangkan yang menggunakan pembelajaran luring siswa diarahkan mengambil materi dan Tugas kesekolah sesuai dengan Protokol Kesehatan.
Pelaksanaan Praktek Bagi siswa SMK dilaksanakan secara Tatap muka di sekolah dengan jumlah siswa dibatasi sebanyak 5 siswa, sesuai dengan jadwal yang sudah di tentukan oleh Guru Praktek SMK dan tetap mengikuti Protokol Kesehatan
No comments:
Post a Comment